Butterfly Koi ( Koi Kumpai) merupakan salah satu dari beberapa jenis koi. Keunikan dari ikan ini adalah memiliki ekor dan sirip yang lebih panjang dan indah dari koi pada umumnya.
RASYA AQUARIAN merupakan suatu usaha dagang yang bergerak di bidang penjualan ikan hias & ikan cupang. RASYA PERCETAKAN merupakan suatu usaha jasa yang bergerak di bidang percetakan & desain grafis. ....
Bawal ( Colossoma macropomum ) merupakan salah satu komoditas perikanan yang bernilai ekonomis cukup tinggi. Ikan ini berasal dari Brazil. Pada mulanya ikan bawal diperdagangkan sebagai ikan hias, ....
Ikan komet merupakan salah satu strain dari ikan maskoki. Ikan komet dikembangkan di Amerika sekitar akhir abad ke-19. Nama komet diambil dari nama benda angkasa yaitu komet Helley. Ikan komet....
Guppy awalnya hidup di rawa air payau. Ikan ini berkembang biak dengan cara beranak sehingga pemijahannya tergolong mudah. Induk jantan mempunyai warna yang cerah, tubuh yang ramping, sirip punggung....
Nama ikan tiger barb sepertinya sudah tidak asing dipendengaran kita. ikan yang juga sering disebut dengan nama ikan sumatra ini, sebenarnya punya nama latin CAPOETA TETRAZONA. Tiger barb atau....
Neolamprologus leleupi , atau lebih akrab disebut leleupi merupakan ikan cichlid kerdil ( dwarf cichlid ) yang berasal dari danau Tangayika, Afrika. Ikan leleupi mempunyai warna kuning di sekujur....
" Black Ghost " berasal dari sungai Amazon, Amerika Selatan merupakan ikan pendamai, yang ukurannya dapat mencapai 50 cm, tubuhnya memanjang dan pipih dengan warna tubuh hitam. Ikan ini digolongkan....
Kami menyediakan berbagai jenis arwana atau arowana dengan berbagai ukuran seperti Jardini Irian, Yellow, Silver, Banjar Red, dll
Ikan Louhan / Lohan dipercaya menjadi pembawa keberuntungan atau hoki di sebagian kalangan masyarakat. Ikan Louhan terbagi menjadi beberapa varietas/ jenis yang dapat dibedakan dari warna maupun....
Lobster Air tawar ( LAT) merupakan lobster yang hidup di air tawar. Terdapat beberapa jenis LAT yang berbeda jenis sesuai dari negara asalnya. Ada yang dari Australia, Missisipi Amerika Utara, dll.....
Ikan Naga ( Polypterus) merupakan ikan unik yang memiliki kontur tubuh seperti ular naga. Ada beberapa jenis ikan naga, antara lain : Batik ( bermotif seperti ular phyton) , Albino ( berwarna kuning....
Siapa yang tidak kenal ikan Oscar? Hampir seluruh hobiis ikan hias mengenalnya. Tentunya anda sudah tahu kualitas dan bentuk ikan serta warnanya. Mau beli? silahkan saja
Ikan asal lingkungan Sungai Hitam di Perairan Amazon ini, memulai keakrabannya dengan para hobiis ikan hias setidaknya sejak 1930, ketika para " penjelajah" menemukan ikan cantik yang menyimpan....